Optika.id - Olahraga sepak bola merupakan olahraga yang banyak di gemari oleh kaum Adam. Namun belakangan ini lagi naik daun sepak bola wanita dari berbagai klub negara. Olahraga sepak bola mempunyai keasikan tersendiri, yaitu pemain harus mempunyai taktik menggiring bola, tendangan bebas, mengelabui lawan, menyundul dan lain sebagainya.
Memuat...