Ada Lowongan HSE di PT. Patra Jasa, Simak Persyaratannya

author Seno

- Pewarta

Minggu, 09 Okt 2022 02:42 WIB

Ada Lowongan HSE di PT. Patra Jasa, Simak Persyaratannya

i

Screenshot_20221008-194118_Gallery

Optika.id - PT Patra Jasa merupakan perusahaan yang bergerak melalui 3 pilar bisnis, yaitu Property & Development, Hotels & Resorts dan Services. Beroperasi pertama kali di industri perhotelan sejak tahun 1975, PT Patra Jasa melebarkan sayap merambah bisnis properti dan multijasa.

Sebagai salah satu anak perusahaan BUMN terbesar di Indonesia, yaitu PT Pertamina (Persero), kredibilitas dan pengalaman PT Patra Jasa dalam memberikan pelayanan yang terbaik tidak dapat diragukan lagi. Memiliki beberapa proyek seperti, 9 unit hotel yang tersebar di beberapa provinsi di Indonesia, 6 property & development yang terdiri dari apartemen dan perumahan, serta layanan multi jasa yang unggul.

Baca Juga: PT Pamapersada Nusantara Buka Lowongan Kerja Lulusan D3, S1, dan S2

Hari ini, Sabtu (8/10/2022) PT Patra Jasa sedang membuka lowongan pekerjaan dengan batas pengiriman lamaran hingga 10 Oktober 2022 untuk divisi sebagai berikut:

1. HSE Coordinator

Kualifikasi:

a. Pendidikan S1 Tehnik Lingkungan / FKM K3

b. Pria/Wanita

c. Pengalaman 2 Tahun dibidang K3L

d. Ahli K3 Umum (Kemnakertrans / AK3U Utama BNSP)

e. Memahami CSMS

f. Sertifikat P3K dan Basic Fire Fighting (Damkar D)

g. Memahami cara membuat HIRA, JSA, JSO

h. Penempatan Project PHR Rumbai

i. Utamakan Domisili Pekanbaru dan sekitarnya

2. HSE Officer

Kualifikasi:

a. Pendidikan S1 Tehnik Lingkungan / FKM K3

Baca Juga: Peluang Emas! Garuda Indonesia Buka Rekrutmen Cabin Crew, Ini Cara Daftarnya

b. Pria/Wanita

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

c. Pengalaman 1 Tahun dibidang K3L (Fresh graduate are welcome)

d. Ahli K3 Umum (Kemnakertrans / AK3U Utama BNSP)

e. Procedure & Documentation

f. Penempatan Project PHR Rumbai

g. Utamakan Domisili Pekanbaru dan sekitarnya

Dokumen Administrasi

1. Surat lamaran

2. Daftar riwayat hidup (CV)

Baca Juga: PT Freeport Indonesia (PTFI) membuka lowongan kerja untuk lulusan S1

3. KTP, KK, NPWP

4. Ijazah terakhir

5. Transkrip nilai

Jika sudah memenuhi kualifikasi berdasarkan divisi-divisi di atas, kamu bisa menyiapkan dokumn administrasi yang dibutuhkan dan mengirimkannya ke email par.portal.job@par.co.id dengan subjek PAR_HSEC (untuk divisi HSE Coordinator) dan PAR_HSE (untuk HSE Officer).

Proses rekrutmen dari PT Patra Jasa ini tidak dipungut biaya apapun. Jika menemukan adanya penyimpangan, kamu bisa melaporkannya ke WBS email wbs@par.co.id dan nomor whatsapp 08115150751. Selamat mencoba!

Reporter: Leni Setya Wati

Editor: Pahlevi 

Editor : Pahlevi

BERITA TERBARU